Minggu, Desember 22, 2024

Arsip Bulanan: July, 2022

Bupati Mathius Undang Dubes Jepang Hadiri KMAN VI di Jayapura

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Bupati Jayapura Awoitauw, S.E., M.Si secara lisan menyampaikan undangan kepada Duta Besar (Dubes) Jepang untuk Indonesia, Kanasugi Kenji untuk berkenan hadir...

Bupati Mathius Sambut Kunjungan Dubes Jepang

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Bupati Jayapura Mathius Awoitauw, S.E., M.Si menyambut kunjungan Duta Besar (Dubes) Jepang untuk Indonesia, Kanasugi Kenji dalam perjalanannya bersama dari Jakarta...

Raih Emas Porkab II, Tim Sepak Bola Putra Distrik Sentani Dapat Bonus Lima Juta Rupiah

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Tim sepak bola putra Distrik Sentani mendapat bonus usai menyabet medali emas di ajang Porkab II Kabupaten Jayapura 2022. Kabarnya, mereka...

Ingat, Siang Ini Final Sepak Bola Porkab II Kabupaten Jayapura di SBY

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Jangan lupa, Senin, 18 Juli 2022, siang ini, sekitar pukul 14.00 WIT, partai final sepak bola (putra) akan digelar. Pertandingan final...

Penjual Pentolan dan Penjual Pinang Akui Dagangannya Laris Manis

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Perhelatan olahraga Pekan Olahraga (Porkab) II Kabupaten Jayapura yang berlangsung sejak tanggal 8-18 Juli tahun 2022 nampaknya tidak saja menjaring para...

Distrik Sentani Ungguli Namblong dan Sentani Timur di Daftar Perolehan Medali Porkab II

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Distrik Sentani, mengungguli Distrik Sentani Timur, di daftar perolehan medali sementara pada Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) II Kabupaten Jayapura 2022, hingga...

11 Distrik Ikut Cabor Panahan Porkab II Kabupaten Jayapura

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) II Kabupaten Jayapura tahun 2022 untuk cabang olahraga (Cabor) Panahan diikuti atau dimeriahkan 11 kontingen distrik yang...

Mimpi Merry Tokoro Kelak Bisa Jadi Atlet Voli Papua

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Event Porkab II Kabupaten Jayapura ini benar-benar menjadi ajang pencarian bakat sekaligus memacu minat anak mudah yang datang dari 19 distrik...

Voli Putra Distrik Namblong VS Distrik Kemtuk Gresi Masuk Final

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Team voli putra Distrik Namblong akhirnya lolos melaju ke final, setelah mengandaskan Distrik Sentani di semifinal, pada pertandingan pagi hari, Sabtu,16...

14 Cabor Selesai Dipertandingkan, Tinggal 4 Cabor yang Belum Selesaikan Pertandingan

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Sebanyak 14 cabang olahraga kategori permainan, terukur dan bela diri sudah menyelesaikan pertandingannya di ajang Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) II Kabupaten...
- Advertisment -

Most Read

Sah Menjabat, Pj Bupati Siriwa: Siap Melaksanakan Amanat Negara

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Penjabat Gubernur Papua, Ramses Limbong melantik dua penjabat Bupati yaitu, Samuel Siriwa sebagai Penjabat Bupati Jayapura dan Iman Djuniawan sebagai Penjabat Bupati...

Hari Pertama Menjabat Pj Bupati Siriwa Kukuhkan 34 Anggota Paskibra Untuk 17 Agustus 2024

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Pemerintah Kabupaten Jayapura mengukuhkan 34 anggota pasukan pengibar bendera (Paskibra) yang akan bertugas pada peringatan Hari Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia, hal...

Perkemahan HUT Pramuka ke- 63 Kabupaten Jayapura Resmi Ditutup

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Peringatan Perkemahan HUT Pramuka ke-63 tahun di Kabupaten Jayapura Resmi Ditutup. Adapun kemeriahaan Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke- 63 Tahun 2024...

Tetapkan Satu Raperda Pj Triwarno: Apresiasi Atas Kinerja Dewan

SENTANI, ppid.jayapurakab.go.id - Rapat Paripurna IV tentang Pendapat Akhir Fraksi-fraksi Dewan, yang dilanjutkan dengan Rapat Paripurna V tentang Penutupan Sidang Paripurna II Masa Sidang...